Danpos Beserta Babinsa Koramil 0804/07 Karangrejo Hadiri Haul Masayikh Dan Pertemuan Alumni Ponpes Subulul Huda Persen Banyuwangi

    Danpos Beserta Babinsa Koramil 0804/07 Karangrejo Hadiri Haul Masayikh Dan Pertemuan Alumni Ponpes Subulul Huda Persen Banyuwangi
    Danpos Beserta Babinsa Koramil 0804/07 Karangrejo Hadiri Haul Masayikh Dan Pertemuan Alumni Ponpes Subulul Huda Persen Banyuwangi

    Magetan. - Danpos Karas Koramil 0804/07 Karangrejo Peltu Funindyanto beserta Babinsa Temboro Sertu Basarudin dan Waka polsek Karas Iptu Nur Efendi menghadiri Haul Masayikh dan Pertemuan Alumni Ponpes Subulul Huda Persen Banyuwangi bersama Kyai Haji Agus Romli L.c, KH. Izzudin, KH. Sofwan bertempat di Graha Watucongol lantai 3 Ponpes Al Mutaqin Temboro Kidul Desa Temboro Kecamatan Karas Kabupaten Magetan. Rabu (15/01/2025)

     

    Dalam acara tersebut KH Izzudin memberikan sambutan dan sekaligus tausyiah. Terima kasih kepada segenap masyayikh dan para alumni yang telah membantu berjalannya acara ini tak lupa harapan bahwa segala bimbingan para masyayikh di pondok pesantren dulu dapat diamalkan dengan baik di masyarakat dalam bidangnya masing-masing oleh para alumni.

     

    "Semua manusia yang ada dibumi ini adalah tandurane Allah swt, siap di panen dalam setiap saat oleh karena itu kita harus siap dalam menghadapi sakaratul maut oleh karena itu kita harus siap sangu atau ganjaran yang nanti kita bawa dihadapan Allah swt".

     

    Dalam Haul ini marilah kita kirim doa kepada Masyaikh yang sudah mendahului kita oleh karena itu kita harus senang dalam mengirimkan doa kepada leluhur ahli Kubur supaya kalau kita mati nanti bisa diterima dengan senyuman oleh ahli kubur.

     

    Keridhoan Allah tidak hanya kita inginkan di dunia saja, tetapi juga di akhirat yakni khairat dunya wal akhirat. (R 07)

    magetan
    Raditya

    Raditya

    Artikel Sebelumnya

    Sertu Sumarlin Melaksanakan Fogging Di Wilayahnya...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Bersama Unsur Dinas Terkait Mensosialisasikan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Rutan Magetan Gelar Pencanangan Zona Integritas Menuju WBK/WBBM 2025
    Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89
    Gugur dalam Tugas, Jenazah Bripka Anumerta Ronald M. Enok Diterbangkan ke Jayapura dan Dimakamkan di Sentani
    Cegah Dini Penyakit Pada Hewan Ternak Babinsa Koramil 0804/08 Barat Dampingi Vaksinasi PMK Di Desa Binaan
    Wujud Kepedulian Sosial Petugas, Rutan Magetan Gelar Donor Darah Rutin
    Polres Magetan Ajak Masyarakat Tingkatkan Kesadaran Berlalu Lintas Melalui Public Address
    Waspada Terhadap Penipuan Bermodus Makan Bergizi Gratis, Babinsa Serda Hariyanto Laksanakan Sosialisasi di Wilayah
    Karutan Magetan Tegaskan Pentingnya Kewaspadaan dalam Apel Siaga Natal dan Tahun Baru
    Gercep Tangani Pmk, Babinsa Koramil 0804/13 Bendo Bantu Petugas Dinas Peternakan Vaksinasi Hewan Ternak
    Hadiri Kegiatan Penguatan dan Peningkatan Kapasitas Tenaga Keamanan/Ketertiban (Satlinmas) oleh Pemdes Baron,Babinsa Koramil 0804/01 Magetan Berikan Himbauan Keamanan.   
    Wujud Kepedulian Sosial Petugas, Rutan Magetan Gelar Donor Darah Rutin
    Bersama Bhabinkamtibmas Babinsa Koramil 0804/08 Barat Dampinggi Posyandu Kesehatan Jiwa di Desa Binaanya   
    Pelihara Hubungan Dengan Pemdes, Danramil 0804/13 Bendo Hadiri Penetapan APBDES Desa Kleco Ta. 2025
    Dandim Sambut Kunker Danrem 081/DSJ ke Kodim 0804/Magetan dan Berikan Arahan kepada Anggota TNI dan Persit   
    Polres Magetan Terjunkan Ratusan Personel Gabungan Amankan Debat Publik Terakhir Pilkada 2024
    Partisipasi Bati Tuud Koramil 0804/08 Barat Ikuti Baksos Hari Amal Ke-79 Kementerian Agama RI Tahun 202P5
    Karya Bhakti Sinergitas Tiga Pilar Tni,Polri Dan Instansi Pemerintahan Kecamatan Sukomoro Dalam Rangka Hari Juang Kartika Ke -79
    Jalin Hubungan Kerja Antara Babinsa Dan Aparatur Desa Dalam Komunikasi Sosial (Komsos)
    Basmi Sarang Nyamuk, Babinsa Koramil 0804/02 Plaosan Dampingi Dinkes Laksanakan Foging   

    Ikuti Kami